Sarung Mobil Xenia - Cover Mobilmu By Gicut Smarket

Sarung Mobil Xenia  – Setelah mengulas berbagai bahan sarung atau cover mobil, sekarang Cover Mobilmu akan membagikan informasi tentang cover berbahan polyester. 

Review ini khusus untuk pemilik mobil Xenia yang sedang mencari rekomendasi bahan cover terbaik. Tentunya sarung yang dapat berfungsi melindungi mobil, cocok dan pas dengan ukuran mobil Xenia, dan harganya pas di dompet. 

Dengan review ini, harapannya Kamu tidak akan salah membeli ukuran cover mobil. Amat disayangkan jika ukurannya tidak pas, terlalu kecil atau kebesaran. 

Oke, yuk kita bahan seperti apa manfaat yang diberikan bahan polyester dan apa rekomendasi terbaiknya? mari kita bahas. 

Baca Juga: Cover Mobil Kijang Super Terbaru, Bisa Cegah Mesin Mati Mendadak!

Review Cover Mobil Bahan Polyester

Bahan polyester hanyalah satu dari sekian bahan yang sering digunakan untuk membuat cover mobil. Perbedaan bahan ini dibagi berdasarkan daya lindung yang dapat diberikan pada kendaraan. 

Contoh bahan-bahan lainnya adalah:

  • Kain
  • PVC
  • Parasut
  • Plastik PE, dan lainnya

Mari fokus pada bahan polyester: lihat gambar di bawah ini. 

Sarung Mobil Xenia Bahan Polyester - Cover Mobilmu By Gicut Smarket

Cover mobil di atas berwarna silver, yang merupakan ciri khas dari bahan ini. Sebagian sarung berwarna perak ini terbuat dari bahan polyester.

Sebagai penutup mobil, sarung yang terbuat dari bahan ini memiliki keunggulan dan keterbatasan. Diantaranya: 

Keunggulan Bahan Ini:  
1. Silver 

Adalah warna kedua terbaik yang dapat memantulkan panas matahari. Sehingga, panas yang harusnya terserap ke dalam mobil dipantulkan kembali. Hal ini baik untuk mengurangi pemanasan mobil. 

Pernah dengar tentang warna yang memantulkan panas? Saat berhenti di lampu merah, cobalah berhenti di samping mobil berwarna merah terang atau kuning, pasti Kamu akan merasa panas. 

Warna dapat membantu panas diserap atau dipantulkan. Oleh karena itu, jika tidak ingin menyerap panas, maka pilihlah warna-warna terang seperti putih, silver, abu-abu, merah, dan lainnya. Konsep ini serupa dengan warna mobil atau pakaian. 

Baca Juga: Sarung Mobil Transparan 100% Waterproof, Terjangkau!

2. Melindungi dari debu

Bahan ini juga dapat melindungi mobil dari debu dan polusi. Ini adalah fungsi utama yang sangat diperlukan dan alasan kenapa pemilik menggunakannya. 

3. Breathable

Dibandingkan beberapa bahan lainnya, sarung dari bahan polyester masih dapat memiliki sirkulasi udara. Hanya saja kemampuan ini terbatas, namun cukup baik untuk mobil yang akan sering ditutup dan ditinggal. 

Kamu hanya perlu rutin mengeceknya dan membukanya sesekali, agar cover tidak lembab dan tumbuh jamur atau bau saat ditutup terus-menerus. 

Keterbatasan Sarung Polyester: 
  1. Bahan ini hanya dapat menahan cipratan air, bukan hujan. Jika digunakan untuk melindungi dari hujan, tidak akan berfungsi dengan baik
  2. Ada sirkulasi udara, tapi tidak lebih baik dari bahan kain. Perlu dibuka tutup. 

Baca Juga: Bahan Cover Mobil Yang Bagus, Ini Daftarnya!

Rekomendasi Merek Sarung Mobil Xenia Terjangkau

Merek sarung yang Kami rekomendasikan adalah Gicut Smarket. Pembeliannya tersedia di Shoppe, Lazada dan Covermobilmu.com. 

Gicut Smarket adalah produsen tempat membuat berbagai sarung motor dan mobil, dengan bahan yang berbeda-beda. Masing-masing bahan diberi harga tergantung dengan banyaknya fungsi yang dapat diberikan dalam melindungi mobil. 

Selain itu, disini Kamu juga dapat membuat cover mobil dengan ukuran custom, terutama jika ada mobil dengan bentuk unik atau keluaran terbaru. Kamu bisa berdiskusi melalui chat admin di Shopee jika ingin melakukannya. 

Sarung Mobil Xenia - Cover Mobilmu By Gicut Smarket (1)

Berikut spesifikasi cover polos silver untuk mobil Xenia di Gicut Smarket: 

  1. Terbuat dari bahan polyester
  2. Tebal bahan standar (ada yang mengatakan agak tipis dan juga tebal, lihat review di shopee nya)
  3. Bahan halus dan tidak akan membuat mobil kamu lecet ya
  4. Bagian luar berwarna silver, lapisan dalamnya hitam
  5. Dilengkapi dengan ruang kaca spion mobil 
  6. Cover lebih merekat dengan karet di depan dan belakang
  7. Ada pengait velg di 4 sisi, sehingga anti terbang-terbang club
  8. Khusus dibuat untuk Xenia sesuai tahun keluarannya, bukan All size

Klik tombol merah pilih cover untuk melihat harga penjualan di Covermobilmu.com. atau marketplace (Shopee dan Lazada). Masing-masing tempat harganya berbeda, ada yang lebih mudah dan sedikit lebih tinggi dari yang lain. 

Covermobilmu.com adalah website tempat pembelian sarung mobil Xenia dan lainnya tanpa aplikasi. Kamu hanya perlu buka google, lalu tuliskan cover mobilmu.com, maka tokonya akan muncul. Cara pembeliannya semudah Shopee, hanya tanpa harus punya aplikasi saja. 

Semoga review ini membantu!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like

Biaya Servis Rem Mobil di Bengkel Resmi dan Lama Pengerjaannya

Biaya Servis Rem Mobil – Memiliki kendaraan berarti harus siap dengan semua…

Mencuci Mobil dengan Air Hujan, Bolehkah?

Mencuci Mobil dengan Air Hujan – Apakah kamu pernah memikirkan mengenai cara…

Kumpulan Review Chery Tiggo 5X Dari Kompas, Oto & Carmudi, Lengkap!

Review Chery Tiggo 5X – Keponya peminat mobil memang tidak ada habisnya,…

Mobil Omoda Buatan Mana? Ketahui Asal, Harga, Dan Spesifikasinya

Mobil Omoda Buatan Mana – Kabar tentang mobil terbaru keluaran Chery “Omoda”…